Ford F-450 Super Duty Kepergok Sedang Uji Jalan di Michigan
Results 1 to 2 of 2
  • Thread Tools
  • Short URL:  http://modifika.si/645517
  • Share on facebook
  • Share on twitter
  1. #1
    Kapten
    Posts
    2,665
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    3 Mths 2 Days 19 Hrs 54 Mins 14 Secs

    Ford F-450 Super Duty Kepergok Sedang Uji Jalan di Michigan

    Seperti Ford F-150 2018, keluarga F-Series Super Duty F-450 disebut bakal mendapat penampilan wajah baru alias facelift. Penampilan baru mobil double cabin ini terlihat dari spy shoot, yang terlihat sedang diuji coba di jalanan Deraborn, Michigan, Amerika.



    Meski tertutup stiker kamuflase, namun bagian lampu belakang dan beberapa aksen masih tampak dikenali. Pembaruan styling kemungkinan akan serupa dengan perubahan yang dilakukan pada F-150.

    Yakni perubahan dibeberapa bagian yang mencakup, kisi-kisi depan yang diperbarui, fasia depan bawah, lampu depan baru dan lampu belakang yang juga baru.



    Ada kemungkinan juga bahwa pembuat mobil Amerika ini bakal menambahkan mesin V8 baru ke lineup yang dipasangkan. Dengan transmisi otomatis 10 kecepatan yang sama dengan pertama kali terlihat di Ford F-150 Raptor 2017.

    Pasokan Ford Super Duty terbaru diluncurkan tahun lalu yang menampilkan bodi aluminium, bingkai yang lebih ringan, lebih kuat, dan teknologi yang lebih banyak.



    Ford juga mempertimbangkan versi Raptor dari Super Duty-nya, menawarkan sebuah Raptor three-quarter-ton hardcore untuk pasar. (Autoguide, 13/7/2017)

  2. #2
    Kapten
    Location
    Pekanbaru, Riau
    Posts
    2,257
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Wk 2 Days 20 Hrs 21 Mins 55 Secs
    Realy super duty truck!

 

 
Rekeningku.com Desktop 300x250

Thread Information

Users Browsing this Thread

There are currently 1 users browsing this thread. (0 members and 1 guests)

Similar Threads

  1. Jaguar F-Pace Versi Hybrid Kepergok Sedang Uji Jalan
    By bhenzo in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 1
    Last Post: 11th September 2016, 19:13
  2. Mercedes-Benz GLB 2018 Terlihat Sedang Uji Jalan
    By bhenzo in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 2
    Last Post: 11th June 2016, 22:37
  3. SUV Berbasis Nissan Navara P300 Kepergok Sedang Uji Tes Jalan
    By bhenzo in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 2
    Last Post: 30th May 2016, 01:45
  4. Honda Odyssey 2017 Terlihat Sedang Uji Tes di Ohio
    By bhenzo in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 4
    Last Post: 27th April 2016, 09:08
  5. BMW Kepergok Sedang Uji Coba M4 Dengan Aero Part Yang Misterius
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 13
    Last Post: 16th September 2014, 19:32
Back to top