Aston Martin Dengan Mesin V8 Pertama Hadir Di Dunia
Results 1 to 2 of 2
  • Thread Tools
  • Short URL:  http://modifika.si/645040
  • Share on facebook
  • Share on twitter
  1. #1
    Letnan Dua
    Location
    Jakarta
    Posts
    1,456
    Power
    18 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 6 Days 8 Hrs 30 Mins 18 Secs

    Aston Martin Dengan Mesin V8 Pertama Hadir Di Dunia

    Waktu yang dinanti akhirnya tiba, mesin V8 AMG pertama yang dibuat oleh Aston Martin akhirnya direalisasikan, dan kehormatan itu jatuh ke varian DB11. Sebelumnya dengan mesin twin-turbo 5.2 liter V12 yang menghasilkan 600 Hp, kali ini DB11 diisi oleh mesin 4.0 liter twin-turbo V8 dengan tenaga 503 hp dan torsi 513 lb-ft. Kelihatannya tidak terlalu ringan untuk varian baru dari DB11 ini.



    Meski mesin V8 ini diproduksi oleh AMG, dibelakang ini para insinyur Aston Martin sesungguhnya banyak terlibat, keterlibatan mereka antara lain mulai dari merancang mesin baru, sistem udara masuk sampai dengan sistem pembuangan gas. Kali ini Aston Martin mengklaim membutuhkan waktu 4 detik untuk mencapai 100 km/jam dan kecepatan tertingginya adalah 187 mph (300,1 km/jam).

    Alasan utama mengapa mesin ini dikembangkan dari V12 menjadi V8 adalah ingin memperkecil konsumsi bahan bakar dengan berat mobil sebesar 3.880 pound. DB11 V8 mempunyai berat tubuh 253 pound lebih ringan dari saudara V12-nya. Secara visual, DB11 V8 berbeda dengan V12, ada 1 hal yang ingin diyakinkan oleh Aston Martin adalah rasa berkendara yang tidak kalah hebat antara V8 dan V12.








  2. #2
    Kopral Satu
    Posts
    70
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Wk 1 Day 5 Hrs 44 Mins 56 Secs
    heritage dan kelasnya jadi berkurang... klo mikir mpg dan emisi.. kenapa ga make v6 sekalian.. atau bahkan inline 3 1.0 turbo..

 

 
Rekeningku.com Desktop 300x250

Thread Information

Users Browsing this Thread

There are currently 1 users browsing this thread. (0 members and 1 guests)

Similar Threads

  1. Aston Martin Luncurkan Vantage AMR Yang Gahar Dengan Mesin V8 & V12
    By H_Inside in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 5
    Last Post: 16th June 2017, 21:42
  2. Video Review Aston Martin V12 Vantage S, Mobil Terbaik Di Dunia
    By sys80 in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 3
    Last Post: 25th May 2016, 22:38
  3. Aston Martin Resmi Membuka Showroom Pertama Di Abu Dhabi
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 5
    Last Post: 30th November 2015, 17:32
  4. Nissan Titan XD 2016 Hadir Di Detroit Dengan Mesin V8 Turbo Diesel
    By H_Inside in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 13
    Last Post: 11th May 2015, 17:27
  5. Aston Martin Vulcan Limited Edition Akan Hadir Di Geneva Motor Show
    By iyunkcruise in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 15
    Last Post: 1st March 2015, 14:38
Back to top