Toyota Hilux Dapatkan Paket TRD Baru Di Pasar Australia
Results 1 to 5 of 5
  • Thread Tools
  • Short URL:  http://modifika.si/642382
  • Share on facebook
  • Share on twitter
  1. #1
    Kolonel
    Location
    rawamangun - jakarta raya, fast n fun
    Posts
    8,257
    Power
    38 
    M-Store Point
    0
    Online
    4 Mths 3 Wks 4 Days 1 Hr 9 Mins 1 Sec

    Toyota Hilux Dapatkan Paket TRD Baru Di Pasar Australia

    Toyota telah datang dengan Hilux TRD versi baru di pasar Australia, tapi tidak seperti pendahulunya yang lebih kuat, paket terbaru ini hanya berkisar di update kosmetik.





    Dibanderol mulai dari 58.990 AUD, Hilux TRD dibangun di atas trim SR5 double cab dan menambahkan grille, bumper trim bagian bawah dan overfender baru, serta skid plate merah.

    Tersedia dalam warna hitam atau putih, ia mendapatkan velg 18 inci palang 6 dengan tampilan hitam matte, dan juga mudflap TRD, cover lampu belakang, tonneau cover yang lembut, full towing kit, dan pembaruan lain yang membedakannya versi reguler.

    Di bagian dalam, kita akan menemukan gear knob dan karpet TRD, di samping fitur standar yang meliputi sat-nav, automatic climate control, jok pengemudi elektrik, Toyota Link connected mobility, radio digital DAB, Bluetooth, pengenalan suara dan lain-lain. Tenaganya tetap datang dari mesin 2.8 liter turbodiesel yang sama, yang memberikan tenaga 176 Hp dan torsi 420 Nm dalam versi gearbox manual 6 percepatan, atau 450 Nm gearbox otomatis 6 percepatan. (carscoops 3/4/2017)






  2. Rekeningku.com
  3. #2
    Kolonel
    Location
    DKI Jakarta
    Posts
    9,658
    Power
    69 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 3 Wks 6 Hrs 32 Mins 43 Secs
    kok keren????
    Mampir2 ya ke sini :
    Yaris TRD Cupu Numpang Mejeng

    Instagram : @wira11
    LINE : wira1188

  4. #3
    Letnan Kolonel
    Location
    8ERT
    Posts
    5,436
    Power
    25 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 3 Days 7 Hrs 12 Mins 36 Secs
    wah cakep ya

  5. #4
    Sersan Kepala
    Posts
    625
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    6 Mths 1 Wk 5 Days 9 Hrs 11 Mins 34 Secs
    cakep euy..

  6. #5
    Kapten
    Posts
    2,254
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Wks 22 Hrs 8 Mins 24 Secs
    Kok headlampnya keren ya

 

 
Rekeningku.com Desktop 300x250

Thread Information

Users Browsing this Thread

There are currently 1 users browsing this thread. (0 members and 1 guests)

Similar Threads

  1. Toyota 86 Meluncur Dengan 2 Varian Baru Di Pasar Jepang
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 5
    Last Post: 22nd November 2016, 13:19
  2. DS Resmi Luncurkan Paket Performance Line Baru Di Pasar Inggris
    By H_Inside in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 2
    Last Post: 5th September 2016, 21:08
  3. Toyota GT86 Dapatkan GT "Aero Package" Di Pasar Jepang
    By H_Inside in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 10
    Last Post: 20th February 2016, 14:07
  4. Sambutlah Magnum MK5, Penantang Baru Di Pasar Open-Top Track Car
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 21
    Last Post: 4th December 2014, 13:14
  5. tempat nongkrong baru di pasar minggu..
    By radhit_LAAS in forum Diskusi Otomotif Lain-Lainnya
    Replies: 9
    Last Post: 28th January 2010, 11:29
Back to top