Spyshot: Suzuki Terlihat Sedang Kembangkan Wajah Baru Untuk Vitara
Results 1 to 5 of 5
  • Thread Tools
  • Short URL:  http://modifika.si/641056
  • Share on facebook
  • Share on twitter
  1. #1
    Letnan Kolonel
    Location
    Inside My Sv4
    Posts
    8,903
    Power
    37 
    M-Store Point
    0
    Online
    6 Mths 4 Wks 23 Mins 56 Secs

    Spyshot: Suzuki Terlihat Sedang Kembangkan Wajah Baru Untuk Vitara

    Suzuki menjaga lineup mereka agar tetap segar dengan mengembangkan facelift untuk Vitara, dan spyshot dari pengujian cuaca dingin di Swedia memberi kita gambaran tentang apa yang bisa kita harapkan dari tampilan baru crossover tersebut.





    Pabrikan Jepang ini hanya memberikan kamuflase dibagian depan, dan terlihat ada sebagian grille mesh di bagian kanan atas, yang menunjukkan perubahan dari desain bilah horisontal saat ini. Apa yang tampaknya menjadi sensor besar di bagian bawah bumper juga mengisyaratkan peningkatan teknologi keselamatan pengemudi.

    Sisa kamuflase melakukan pekerjaan yang terlalu baik untuk menyembunyikan setiap perubahan besar lainnya. Sementara itu, bagian belakang dibiarkan tetap terlihat seperti biasa, tak ada kamuflase apapun. Namun tetap ada kemungkinan para desainer berencana membuat perubahan kecil ke daerah-daerah tersebut. (motor1 23/2/2017)






  2. Rekeningku.com
  3. #2
    Kapten
    Location
    Pekanbaru, Riau
    Posts
    2,257
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Wk 2 Days 20 Hrs 21 Mins 55 Secs
    Kurang sangar sepertinya nihh...

  4. #3
    Kopral Satu
    Posts
    52
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Days 5 Hrs 8 Mins 22 Secs
    suzuki sebenarnya, mobil bagus.. tetapi selalu tampangnya setengah, mesti ganti designer sepertinya...

  5. #4
    Kopral Kepala
    Posts
    135
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Wks 3 Days 13 Hrs 56 Mins 46 Secs
    design suzuki akhir2 ini sangat berbau india, gara2 maruti... bau jepangnya sudah hilang....
    pakai mobil aneh
    orang pada noleh


  6. #5
    Letnan Kolonel
    Location
    Jakarta
    Posts
    6,478
    Power
    18 
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Mths 2 Days 30 Mins
    Agak nanggung modelnya

 

 
Rekeningku.com Desktop 300x250

Thread Information

Users Browsing this Thread

There are currently 1 users browsing this thread. (0 members and 1 guests)

Similar Threads

  1. Renault Ungkapkan Wajah Baru Untuk Clio RS 200 & RS 220 Trophy
    By H_Inside in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 2
    Last Post: 9th July 2016, 01:35
  2. Porsche Kembangkan Ban Baru Untuk Mobil-Mobil Klasik Mereka
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 4
    Last Post: 24th April 2016, 19:36
  3. Lamborghini Terlihat Sedang Kembangkan Huracan Super Veloce
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 10
    Last Post: 9th May 2015, 13:49
  4. Mobil Tes Subaru Impreza Next-Gen Terlihat Sedang Uji Mesin Baru
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 15
    Last Post: 16th December 2014, 20:19
  5. Audi Terlihat Sedang Kembangkan Versi R8 Yang Lebih Hardcore
    By ES_Vtec in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 6
    Last Post: 17th October 2014, 20:31
Back to top