Sebuah tradisi unik yang dilakukan oleh penduduk setempat di Prefektur Autonom Enshi Tujia dan Miao yang terletak di Provinsi Hubei, China dimana pohon-pohon suka diberi makan nasi oleh warga lokal.
memberi makan pohon dengan nasi yang diselenggarakan setiap tahun, biasanya pada saat musim panas dalam kalender China. Tradisi ini sudah berlangsung sejak ratusan tahun silam, di mana banyak warga yang percaya kalau pohon akan berkembang dan menghasilkan buah yang lebih bagus jika seandainya diberi makan nasi.
Dengan mengupas sedikit bagian batang pohon dengan sabit dan kemudian menempelkan nasi pada bagian batang pohon yang sudah dikupas. Bagi warga setempat tradisi aneh ini dianggap bisa membawakan berkah yang lebih banyak.
Banyak orang dari luar yang beranggapan kalau pohon tidak perlu diberi makan dengan nasi karena mereka bisa bertahan hidup sendiri dengan mengandalkan alam.
![]()