Sekitar 20% mobil smart fortwo yang terjual selama tahun 2014 telah di recall karena kesalahan yang berhubungan dengan masalah steer rack pada mobil micro car tersebut yang di produksi antara bulan Januari dan Agustus 2014.
Menurut perusahaan menjelaskan bahwa hal tersebut karena adanya pemasangan baut yang kurang tepat untuk mengencangkan steering rack mobil ke cross members. Dan jika baut tidak tepat yang dipasang akan menyebabkan kerusakan dan akan mengurangi daya control mobil dan aakan membahayakan si pengemudi dan orang lain.
Juru bicara smart’s Australian supplier, Mercedes-Benz Australia menjelaskan bahwa tidak ada korban dari pengguna mobil smart fortwo yang di recall.
![]()