Inilah 3 Pohon Teraneh Dan Tertua Di Dunia
Page 1 of 3 123 LastLast
Results 1 to 10 of 21
  • Thread Tools
  • Short URL:  http://modifika.si/397701
  • Share on facebook
  • Share on twitter
  1. #1
    Letnan Dua
    Location
    Jakarta
    Posts
    1,456
    Power
    18 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 6 Days 8 Hrs 30 Mins 18 Secs

    Inilah 3 Pohon Teraneh Dan Tertua Di Dunia

    Pohon bukanlah sesuatu benda yang sangat jarang ditemukan di dunia ini, diperkirakan trilyunan pohon hidup didunia ini.



    Tetap menariknya adalah ada beberapa pohon yang sangat aneh dan umurnya diatas ribuan tahun. Beberapa pakar sains meneliti bahwa pohon berikut adalah pohon tertua dan teraneh dari jenisnya. Berikut 3 Pohon Teraneh DanTertua Di Dunia :

    1. Bristlecone Pine Berumur 4840 tahun



    Pohon cemara ini memang tenar karena selain dapat hidup dimana-mana juga mempunyai daya jual yang sangat tinggi dalam industri perkayuan. Semua bagian pohon cemara bisa dimanfaatkan mulai dari kayu,getah ,ranting, biji hingga daunnya mempunyai kegunaan yang bernilai ekonomi aliasnya pohon ini komersil banget

    Pohon cemara adalah salah satu pohon yang berumur panjang karena bisa mencapai umur sekitar 100-1000 tahun pada umumnya. Karena keanehannya, pohon ini pernah dicatat sebagai pohon tertua didunia karena melebihi 1000 tahun. Ditahun 2008 pohon ini diperkirakan berumur 4840 tahun! Pohon ini tingginya antara 3-80 meter tetapi rata-rata tingginya 15-45 meter.

    2. Jomon Sugi Berumur 2000-7000 tahun



    Menurut Wikipedia, Jomon sugi adalah pohon cemara tertua di Jepang ditemukan pada tahun 1968, dengan tinggi 25,3 meter dengan volume 300 m2 diperkirakan usianya antara 2000 – 7200 tahun terletak di Pulau Yakushima bagian paling utara Jepang 40 menit dengan pesawat dari Bandar Udara Kagoshima.

    3. Spruce Ione Norwegia Berumur 9550 tahun



    Tingginya hanya 4 meter dan ia adalah pohon sejenis cemara, yang masih hidup di Swedia, diketahui berusia 9.550 tahun. Hidup sejak akhir zaman es, pohon tersebut tercatat sebagai yang tertua di dunia saat ini. Spesies pohon spruce Ione Norwegia ini ditemukan tahun 2004. Para peneliti menemukannya di sekitar semak-semak pegunungan pada ketinggian 910 meter di Provinsi Dalarna, Swedia.

    Pohon ini lebih tua dari pinus Bristlecone di White Mountain California yang hanya berusia 5000 tahun. Pinus Bristlecone tertua hanya bertahan hidup hingga 7.500 tahun namun tumbuh menjulang hingga 150 meter. Jika umur pinus Bristlecone diukur dari garis pohon di rantingnya yang dipantau setiap tahun, umur cemara di Swedia diukur dari jejak radiokarbon di akarnya.
    Kullman menyatakan pohon yang usianya lebih tua dari 9.550 tahun bisa dikatakan mustahil. Sebab, seluruh wilayah Swedia kemungkinan masih diliputi es saat itu.

    ----------------------------------
    Keajaiban dari Tuhan

  2. Rekeningku.com
  3. #2
    Letnan Dua
    Location
    sumatera barat
    Posts
    1,089
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 3 Wks 3 Days 6 Hrs 36 Mins 36 Secs
    aneh pohonnya... ditaro di rmah ane gmana ya

  4. #3
    Mayor
    Location
    Asrama DENSUM
    Posts
    3,479
    Power
    49 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 2 Wks 1 Day 12 Hrs 11 Mins 47 Secs
    nice share om...

  5. #4
    Mayor
    Location
    ÜT: -0.0-0,0-,
    Posts
    3,535
    Power
    95 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 3 Wks 1 Day 2 Hrs 13 Mins 43 Secs
    subhanallah
    - JOY IS IMPATIENT, JOY IS TIMELESS -

  6. #5
    Letnan Dua
    Location
    Jakarta
    Posts
    1,270
    Power
    21 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 2 Days 9 Hrs 14 Mins 26 Secs
    Di Indonesia ada nga ya? Kalimantan kan paru2 dunia
    Kekuasaan, Uang dan Kharisma dapat membuat Anda cepat menempati posisi teratas, tetapi hanya "KARAKTER" lah yang akan membuat Anda bertahan disana (John C Maxwell)

  7. #6
    Mayor
    Location
    Pondok GeDENSUM, BKsyiich
    Posts
    4,980
    Power
    74 
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 1 Wk 6 Days 10 Hrs 58 Mins 21 Secs
    Quote Originally Posted by Tucuxi View Post
    Di Indonesia ada nga ya? Kalimantan kan paru2 dunia
    kalopun ada dah banyak bau kemenyan dan sesajen.. orang pada nyembah nyari nomer togel sob

  8. #7
    Letnan Dua
    Location
    East Java - City Of Heroes
    Posts
    1,272
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    1 Mth 2 Wks 1 Hr 1 Min 52 Secs
    umurnya 9550 tahun

  9. #8
    Kapten
    Location
    Jakarta-Bandung
    Posts
    2,568
    Power
    97 
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Wks 1 Day 10 Hrs 35 Mins 21 Secs
    Hahaha unik banget nih pohonnya harus dilestarikan
    Follow my instagram : adhinaratama

  10. #9
    Sersan Satu
    Posts
    449
    Power
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Days 20 Hrs 57 Mins 21 Secs
    diindo banyak tuh, tapi dijaman dulu dimakan habis sama dinosaurus

  11. #10
    Kapten
    Location
    pekanbaru
    Posts
    2,419
    Power
    10 
    M-Store Point
    0
    Online
    2 Wks 16 Hrs 9 Mins 10 Secs
    nice share...

 

 
Page 1 of 3 123 LastLast
Rekeningku.com Desktop 300x250

Thread Information

Users Browsing this Thread

There are currently 1 users browsing this thread. (0 members and 1 guests)

Similar Threads

  1. Mungkin Inilah Mobil Tertua di Indonesia
    By AnggitYonojr in forum Berita Otomotif Mobil
    Replies: 65
    Last Post: 17th July 2014, 16:02
  2. Replies: 31
    Last Post: 27th February 2014, 04:03
  3. Inilah Pekerjaan Pekerjaan Terbaik Di Dunia
    By wenlung1985 in forum Automotive
    Replies: 75
    Last Post: 21st February 2014, 13:27
  4. Inilah Motor Tercantik di Dunia
    By ck4-zw in forum Berita Otomotif Motor
    Replies: 55
    Last Post: 16th December 2013, 23:01
  5. >>..... pohon terBESAR di dunia!.....<<
    By ArpieLz in forum Automotive
    Replies: 45
    Last Post: 20th November 2013, 00:10
Back to top